Penilaian lomba usaha peningkatan pendapatan keluarga (UP2K)


Pangkalpinang, Meraknusantara.com Ibu - Ibu PKK megadakan penilaian lomba peningkatan pendapat keluarga (UP2K) Ibu Monica Haprinda, S.I.P,MSI. walikota ikut serta menghadiri acara penilaian lomba peningkatan pendapat keluarga (UP2K) pada hari selasa,(17/01/2023)

Ibu - Ibu PKK  mereka banyak yang punya keterampilan membuat produk produk. Jajanan  Produk itu sendiri seperti  misalnya kue  wajik yang terbuat dari ketan, kemplang panggang, kemudian sambal teri,Bumbu - Bumbu,kretek,empiang,jamu  produk yang diandalkan adalah jamu

Kegiatan ini di lakukan usaha dari pendapatan keluarga atau UP2K di tingkat kota PangkalPinang jadi kegiatan ini memang di laksanakan setahun sekali untuk seleksi tingkat kota setiap kecamatan nanti akan di pilih untuk mewakili ke tingkat Provinsi.

persiapan lebih matang  ke tingkat provinsi   kita harus  tingkatkan dari hasil penilaian kota  telah dinilai dari kota harus tingkatkan juga  yang sudah ada yang sudah baik, harus kita tingkatkan lagi dan kita menambah inovasi agar lebih baik lagi 

Harapan kedepannya harus kita tingkatkan lagi agar Ibu - Ibu PKK bisa   mendapat pendapatan di keluarga tersebut. (RZ)

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama