Kabupaten Tangerang , Meraknusantara.Com, -Sebagai seorang Kepala Desa tentunya harus penuh kesabaran dan iklas di dalam menjalanlan tugas sehari hari demi memberikan pelayanan kepada warganya , hal itu disampaikan oleh Rohadi sebagai Kepala Desa Sukamanah , Kecamatan Rajeg di rumahnya sabtu sore ketika awakmedia berkunjung silaturahmi ( 19- 11 - 2022 )
Tugas dan kewajiban saya sebagai Kepala Desa adalah melayani warga dengan tulus dan penuh kesabaran
" Sebagai Kepala Desa itu melayani warga adalah kewajiban , karena di amanahkan dan di percaya untuk memimpin. " ujarnya
Rohadi selaku Kades Sukamanah juga mengatakan kepada awakmedia.
" Berikan kepercayaan kepada warga dalam bentuk pengabdian dan pelayanan yang terbaik di segala aspek untuk tertibnya administrasi demi lancarya kepetingan warga dalam aktivitas sehari - hari , Dan itupun saya arahkan kepada para staff desa dan jajaran unsur desa ( RT/RW ) untuk melayani warga dengan baik sesuai dengan koridor yang ada hal ini agar warga tidak kecewa dan mengeluh karena sekali lagi Tugas ini adalah kewajiban dan amanah yang harus dijalankan sebaik mungkin." Jelasnya.
Kedekatan Kades Rohadi dengan warganya ini tercemin dengan pembangunan pisik - pisik prasarana umum yang ada di ruang lingkup desanya agar aktifvitas warga berjalan dengan lancar dan baik disamping itu juga giat didalam memperhatikan warga terkait bagaimana warga yang yang menempati rumah tidak layak huni di upayakan semaximal mungkin agar bisa menempati rumah layak huni dari program - program yang ada .
" Kepala Desa Rohadi itu orangnya dekat dengan warga dan aktif di tengah - tengah kegiatan masyarakat , contohnya saya dulu menempati rumah tidak layak huni dengan Program Pemerintah yang ada di usulkan dan di reallisasikan untuk punya rumah layak huni." Begitu kata warga.
(Iwan)
Posting Komentar