Kabupaten Tangerang , Meraknusantara.Com- Rumah Layak Huni adalah Impian bagi setiap insan karena Rumah Tempatnya berteduh dan berkumpulnya suatu keluarga untuk.bercengkrama. Dalam hal ini Rumah Tidak Layat Huni di huni oleh Pasangan Suami Istri ( Bpk. Nurdin Jr / Tasmi ) yang beralamat di Kp. Cinamprak RT 11/ 03 , Desa Mauk Barat Kecamatan Mauk , Kabupaten Tangerang / Banten. Minggu , 16- 10-2022 . Nurdin penghuni Rumah Tidak Layak Huni ketika di wawancara oleh awak media meraknusantara.com mengatakan .
" Kami sudah tiga tahun mengajukan rumah ini untuk di bedah , karena rumah kami ( Nurdin / Tasmi ) kalau hujan bocor dan sudah doyong.Mohon di bantu kepada Pemdes Mauk Barat maupun Tingkat Kecamatan atau Kabupaten ( Intasi terkait ) . Ini rumah berdiri di lahan punya kami sendiri dan ada surat- surat nya serta layak untuk di Bedah. Sekali lagi berharap batuan untuk di bedah , silakan chek rumah kami layak apa tidak untuk di bedah." Pungkasnya
Tidak sampai di situ kami mengkomfirmasi Kades Mauk Barat melalui whasapp / wa dan mengatakan .
" Untuk Tahun ini belum bisa ...mudah-mudahan tahun besok ...terus kudu sabar karena banyak yg mesti di bedah rumahnya ...kurang lebih 50 unit ." Ujarnya melalui pesan whaPsapp.
Semoga persoalan ini cepat teratasi dan Pak Nurdin jaro dam Ibu Tasmi rumahnya di Bedah.
(Iwan)
Posting Komentar