Closing Ceremony KKN Mahasiswa UMT 2022, Di Kelurahan Pasir jaya, Kecamatan Jatiuwung


Kota:Tangerang, MERAKnusantara com.- Mahasiswa Universitas Muhamadiyah Tangerang (UMT) Kuliah Kerja Nyata (KKN), Mengadakan penutupan KKN  serta penyerahan plakat dari mahasiswa kepada lurah pasir jaya,di Aula Kantor Kelurahan Pasir jaya, Kecamatan Jatiuwung, Kota Tangerang, Senin (19/9/2022).

Acara kegiatan  yang dihadiri Lurah Pasir jaya dan ibu Lurah Jajaranya, 3 ketua Rw Pasir jaya, 9 Ktua Rt dari Rw 02,Ibu-ibu Kader Posyandu, Hikmah,STT,M,KEB,Dosen pembimbing lapangan, 

serta Mahasiswa dari UMT Tangerang.

Ardi irawan SE,M,SI,selaku Lurah Pasir jaya mengatakan,  

Sangat mengapreasiasi Kegiatan Mahasiswa UMT d kelurahan pasir jaya selama satu bulan, sy merasa trbantu dengan kehadiran Mahasiswa UMT,bagaimana menciptakan Kelurahan pasir jaya, tadinya tidak ada bisa ada, tadinya kumuh jadi tidak kumuh, Dan Mencerdaskan Anak Bangsa, 

Melaksanakan kegiatan2 kerja bakti dalam 1 minggu 1x bersama Koramil di Bebulak, Mengadakan timbel untuk Anak2 Paud membantu mengajar di kelas2 terbuka di Lapangan Bulu Tangkis, Mengajar Ngaji, Melaksanakan penimbangan anak Balita di Posyandu-posyandu, 

Mahasiswa UMT d kelurahan pasir jaya berjumlah 25 orang,"Ucapnya, 

Lebih lanjut, Ardi,M, SI,Menyampaikan KKN d kelurahan pasir jaya, kla bisa mah jangan 1 bulan, tp 2bln atau 3 bulan,Pangkasnya

Masih ditempat yang sama,

Yudi wahyudi,Selaku ktua KKN  dikelurahan pasir jaya. Alhamdulilah selama satu bulan ini kami diterima dengan baik oleh Bapak lurah dan stap_stap,dan perangkat kelurahan pasir jaya, serta respon respon dari warga sangat mendukung sekali program_program yg kita laksanakan ini,

Kegiatan KKN UMT  dari tgl 20 Agustus sampai 19 September,Mengadakan giat rutin antara lain mengajar ngaji . Mengajar PAUD melati 1V. Kegiatan bimbel di kelurahan pasir jaya. Mengikuti rapat kordinator di kelurahan pasir jaya untuk acara jalan santai untuk acara puncak lomba kemerdekaan. 

Melakukan giat kerja bakti,Bercocok tanam di KWT mini RW05,"Tutupnya.

Kegiatan KKN UMT berjalan dengan lancar, ditutup dengan pembacaan doa di pimpin oleh Ustad Muhamad wahyullah, dan sesi Foto bersama. 


M. Ishak(Oday) /Yanto(Gondrong)

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama